Peserta Makin Banyak, GIIAS 2024 Bakal Tambah Hall Baru

GARDUOTO – Pameran otomotif berskala internasional GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) kembali akan menyapa para pecinta otomotif pada 18-28 Juli 2024 di Indonesia Convention Exhibition (ICE), BSD City, Kab. Tangerang. “Tahun ini dengan mengusung tema Innovation Meets Inspiration, GIIAS akan kembali memamerkan bermacam inspirasi dan terobosan yang mengubah mobilitas di masa depan.” “Tahun ini […]
Dani Pedrosa dan Pol Espargaro Kembali Balap di MotoGP

NaikMotor – Perhelatan MotoGP Amerika menjadi ajang pengumuman resmi KTM tentang dua wildcard mereka di MotoGP 2024, Dani Pedrosa dan Pol Espargaro. Pedrosa akan turun di Jerez dan Pol di Mugello. Pembalap yang diplot menjadi test rider KTM, Dani Pedrosa dan Pol Espargaro akan kembali dipercaya untuk turun di balapan MotoGP. Pedrosa akan diturunkan pada […]
Yamaha Segera Ditinggalkan Lin Jarvis Musim MotoGP Tahun Ini

Bos tim Yamaha MotoGP, Lin Jarvis akan segera mengakhiri loyalitasnya selama 26 tahun. Kemungkinan pengundurannya ini akan dilaksanakan setelah musim 2024 yang diakuinya kepada media. “Saya akan berhenti di tahun ini, artinya ini merupakan musim terkahir saya bersama Yamaha. Langkah selanjutnya akan segera saya putuskan,”ujar pria berusia 66 tahun tersebut. Lin Jarvis memulai menjalankan tugasnya […]
Penjualan Tiket IMX 2024 Early Bird Presale 1 Sudah Dibuka Sejak Akhir Maret Lalu

GARDUOTO – Gelaran puncak dari Indonesia Modification & Lifestyle Expo (IMX) 2024 dengan tema “Road To The World” akan diselenggarakan Oktober nanti. Sebagai gelaran ketujuh, IMX 2024 akan mengambil waktu dan tempat 4 – 6 Oktober 2024 di Hall 9 dan 10, Indonesia Convention Exhibition (ICE) di kawasan BSD, Tangerang. “IMX 2024 tahun ini akan […]
Hasil MotoGP Amerika: Penuh Aksi Overtake, Vinales Kampiun Cetak Rekor

NaikMotor – Balapan di COTA Austin Amerika menjadi salah satu pertarungan sengit MotoGP dengan menghasilkan pemenang dan pencetak rekor baru, Maverick Vinales. Aksi Pedro Acosta di podium kedua menjadi hal sensasional hasil MotoGP Amerika, Minggu (15/4/2024). Maverick Vinales muncul sebagai pencetak rekor baru sebagai pemenang MotoGP dengan tiga pabrikan berbeda yakni Suzuki, Yamaha dan Aprilia. […]
MotoGP 2024 Kazakhstan Jadi Digelar, Tapi Tetap ada Kendala

NaikMotor – Dorna telah memberi lampu hijau kalau MotoGP 2024 Kazakhstan jadi digelar Juni. Hal itu setelah laporan tim inspeksi memberikan laporan positif. Jadwal MotoGP di Sokol itu tahun lalu batal digelar, setelah dinilai tidak ada kemajuan yang memuaskan dalam menjadikan venue tersebut sesuai spesifikasi untuk menjadi tuan rumah kompetisi internasional pertamanya. Menurut laporan yang dibuat oleh […]
Kompak Podium, Verstappen & Sergio Perez Sukses Jinakan F1 GP Jepang

Pilot jet darat tim Oracle Red Bull Racing, Max Verstappen berhasil mempersembahkan kemenangan saat melakoni F1 GP Seri Jepang (7/4) lalu dengan ditemani rekan setimnya, yakni Sergio Perez yang finish di urutan kedua. Red Bull berpesta akan prestasi kedua pembalapnya yang membuat mereka sangat mendominasi, hingga Carlos Sainz dan Ferarri tidak sanggup mengejarnya, dan akhirnya […]
Mesin Rutin Dirawat Tapi Masih Boros Coba Cek Busi, Siapa Tahu Keramiknya Retak

NaikMotor – Mesin sudah dirawat rutin tetapi masih boros bahan bakar bisa karena faktor busi. Berikut mengapa jika mesin boros harus cek juga busi. Peran busi memercikkan api untuk pembakaran kabut udara dan bensin agar menghasilkan daya. Tetapi bisa saja busi tidak maksimal memercikkan api karena kebocoran listrik pada keramiknya. Sehingga mesin tidak bekerja dengan […]
Honda Buka Fasilitas Museum Honda Racing Gallery di Sirkuit Suzuka

GARDUOTO – Honda Motor Co., Ltd mengumumkan untuk membuka kembali fasilitas museum Honda Racing Gallery yang berada di Sirkuit Internasional Suzuka, Suzuka, Jepang mulai 5 April 2024. Acara pembukaan Honda Racing Gallery ini menjadi salah satu rangkaian agenda dari Grand Prix Formula 1 Jepang 2024. Honda Racing Gallery didirikan dengan harapan dapat menjadi pusat komunikasi […]
Ketua MPR RI Bamsoet Dukung Pembukaan Sirkuit Indoor Gokart Elektrik ‘Barcode Sirkuit’

JAKARTA – Ketua MPR RI sekaligus Wakil Ketua Umum Partai Golkar dan Ketua Umum Ikatan Motor Indonesia (IMI) Bambang Soesatyo mendukung dibukanya Barcode Gokart, sirkuit indoor gokart elektrik pertama di Indonesia. Kehadiran Barcode Gokart diharapkan mampu mengembangkan olahraga Gokart serta menghasilkan atlet gokart elektrik berprestasi internasional. “Barcode Gokart yang akan dibuka tanggal 18 April 2024, […]