Race2 WorldSBK 2024 Catalunya, Bautista Telah Kembali
NaikMotor – Pembalap Aruba.it Ducati, Alvaro Bautista memenangkan Race2 WorldSBK 2024 Catalunya. Bautista bangkit dari start posisi ke-11 di home race-nya, (24/3/2024). Sementara rekan setimnya, Nicolo Bulega berada di posisi ke-2 melengkapi kemenangan Ducati di putaran Barcelona. Bautista dianggap kembali ke performnya dibandingkan upaya dominannya di musim lalu. Di posisi ke-3 dan ke-4, Pembalap ROKiT […]